Berikut Hasil Tes Psikologi Calon Anggota KPU Tanjab Barat Periode 2018-2023

0
SERAMBIJAMBI.COM – Berdasarkan hasil rapat pleno Tim Seleksi Calon Anggota KPU Kabupaten dalam Provinsi Jambi tentang Hasil Tes Psikologi pada hari Senin, 02 April 2018 di Sekretariat Tim Seleksi Calon Anggota KPU Kabupaten dalam Provinsi Jambi. Maka nama-nama peserta seleksi calon Anggota KPU Kabupaten Tanjung Jabung Barat periode 2018-2023 yang dinyatakan lulus Tes Psikologi, yakni :
1. AHMAD HADZIQ, S.HI, Laki – Laki, LULUS
2. AHMAD JUNAIDIS.PD.I, Laki – Laki, LULUS
3. DRS. A. SYIBLI, Laki – Laki, LULUS
4. H. SYAHRIAL, SH, Laki – Laki, LULUS
5. HAIRUDDIN, S.SOS, Laki – Laki, LULUS
6. M. ILYAS, S.KOM.I, Laki – Laki, LULUS
7. M. KURDI. Z, M.PD.I, Laki – Laki, LULUS
8. M. TAUFIQ, S.TR, Laki – Laki, LULUS
9. MUHAMMAD RUM, S.H, Laki – Laki, LULUS
10. MUNAWIR SAZALI, S.PD.I, Laki – Laki, LULUS
11. PADLAN HABIBI, S. HUT, Laki – Laki, LULUS
12. SUMONO, S.PD.I, M.S.I, Laki – Laki, LULUS
13. SUROSO, S.PT, Laki – Laki, LULUS
14. TITIN MARTINI, M.PD, Perempuan, LULUS
15. WENDYANTO, S.PT, Laki – Laki, LULUS
Bagi peserta yang dinyatakan lulus sebagaimana tersebut di atas berhak mengikuti Tes Kesehatan Jadwal dan tempat sebagai berikut:
Tanggal                : 06 s/d 12 April 2018
Pukul                    : 08:00 WIB s/d selesai
BACA JUGA :
Tempat                 : Rumah Sakit Umum Raden Mattaher Jambi

Keterangan          : Satu Jam sebelum tes harus sudah hadir di tempat tes.Memakai Pakaian Olahraga dan Sepatu Olahraga. Peserta harus tidur secukupnya. Peserta harus tidak merokok, minum kopi atau yang mengandung alkohol dan berpuasa mulai jam 22.00 WIB sampai diambil darah di Laboraturium. Peserta membawa konsumsi masing-masing untuk dimakan setelah diambil darahnya.Semua obat-obatan yang diminum sebelumnya diteruskan, kecuali disarankan oleh dokter untuk dihentikan. Peserta membawa identitas diri (KTP, SIM atau Paspor, dan Id Card Peserta).
Peserta yang telah mengikuti Tes Kesehatan, akan mengikuti Tes Wawancara dengan jadwal dan tempat diinformasikan kemudian.
Kepada masyarakat umum dapat memberikan tanggapan, masukan dan saran terkait calon Anggota KPU Kabupaten dalam Provinsi Jambi yang lulus Test Psikologi kepada Tim Seleksi Calon Anggota KPU Kabupaten dalam Provinsi Jambi sejak 02 Maret 2018 s/d 20 April 2018 yang disampaikan secara tertulis disertai identitas diri ke Sekretariat Timsel, Jl. A. Thalib Jambi Ruko No 2 Perumahan Griya Golf Garden Kecamatan Telanaipura Jambi atau melalui email: timsel.kabjambi@gmail.com.
(Sumber : kpud-jambiprov.go.id)

Comments
Loading...