Setelah Emas, Cabor Pencak Silat Sumbang Satu Medali Perak dan Perunggu pada Pra POPNAS

0

Setelah Emas, Cabor Pencak Silat Sumbang Satu Medali Perak dan Perunggu pada Pra POPNAS 

SERAMBIJAMBI.ID, JAKARTA – Cabor Pencak Silat Pra Popnas Zona 1 berhasil menambah perolehan Medali satu Perunggu dan satu Perak di nomor Kategori Seni.

Fadhlur ramadhan mampu menyumbangkan Perunggu di ikuti Muhammad Husin dan Budi Santoso di nomor Seni Ganda sabet Medali Perak.

Saat ini Cabor pencak silat telah berhasil mengumpulkan 1 emas, 1 perak dan 1 Perunggu.

Alhamdulillah,paling tidak ini bisa memotivasi Anak-anak yang belum bertanding harapan di Nomor Laga nanti kita bisa mengumpulkan Medali yang terbaik , Ujar Ezi pelatih untuk kategori laga.

BACA JUGA :

“Kita berharap di Nomor Kategori laga tim Cabor silat bisa borong Medali “

Ada lima belas kelas Putra dan putri yang kita turunkan, ” Insyaallah Atlit-Atlit kita sudah siap untuk turun di kelas Laga “pungkasnya. (*)

Comments
Loading...