Wabup Tanjab Barat : Pengendalian Karhutla Merupakan Tanggung Jawab Bersama

0

Wabup Tanjab Barat : Pengendalian Karhutla Merupakan Tanggung Jawab Bersama

SERAMBIJAMBI.ID, JAKARTA – Wakil Bupati Jabung Barat Drs. H. Amir Sakib hadiri rapat koordinasi nasional (Rakornas) pengendalian kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) Tahun 2020 yang diselenggarakan di Istana Kepresidenan, Kamis (06/02/20).

Rapat Koordinasi yang dipimpin langsung oleh Presiden Republik Indonesia, Ir. H. Joko Widodo ini merupakan salah satu upaya dalam rangka meningkatkan sinergi dalam pengendalian kebakaran hutan dan lahan Tahun 2020.

Ditemui usai kegiatan, Wakil Bupati Tanjab Barat mengatakan sesuai arahan Presiden, pengendalian Karhutla merupakan tanggung jawab bersama, perlu peran semua pihak agar bencana ini bisa teratasi sedini mungkin.

Ia juga menjelaskan, dalam kegiatan ini, para peserta mendapat pesan langsung dari Presiden Jokowi yang meminta agar Pemerintah Daerah dan Pemerintah Pusat bisa menjaga komunikasi yang baik.

BACA JUGA :

“Presiden menekankan pada dua hal, pertama sinergitas antara Pemerintah Pusat dan Daerah. Kedua upaya pencegahan bencana, harus melibatkan semua komponen, terutama masyarakat. Karena ada rencana yang berulang, kebakaran hutan dan banjir merupakan dua jenis bencana yang sering terjadi karena keteledoran manusia,” ucap Wakil Bupati Tanjab Barat

Wakil Bupati juga menuampaikan bahwa Pemkab Tanjung Jabung Barat tentu akan mengikuti dan menjalankan apa yang menjadi arahan Presiden.

“Tentunya kita (Pemkab) akan mengikuti dan menjalankan dengan sungguh-sungguh apa yang menjadi arahan bapak Presiden terkait pengendalian kebakaran hutan dan lahan,” ujar Wabup.

Sementara itu, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tanjab Barat, yang turut mendampingi Wakil Bupati pada kegiatan tersebut mengatakan terkait pengendalian Karhutla merupakan tanggung jawab bersama yang membutuhkan sinkronisasi dari semua pihak, termasuk TNI dan POLRI.

Rakornas Penanggulangan Bencana Tahun 2020 diikuti oleh seluruh Gubernur, Bupati/Walikota se-Indonesia, kepala BPBD Prov, Kab/Kota se-Indonesia, Relawan Bencana se-Indonesia, Kapolda, Kapolres, Pangdam, Danrem, Dandim se-Indonesia. (hms/SJ)

Comments
Loading...
KATANA4D KATANA4D WAP KATANA4D SLOT RAFFI AHMAD 88 KATANA4D KATANA4D SLOT SLOT RAFFI AHMAD 77 KATANA4D SLOT RAFFI AHMAD 88 SLOT MAHJONG WINS 3 KATANA4D SLOT RAFFI AHMAD 77 KATANA4D MOBILE SLOT QRIS 10K KATANA4D PARK SLOT RAFFI AHMAD 88 SLOT QRIS KATANA4D WAP KATANA4D SLOT RAFFI AHMAD 88 KATANA4D SITE KATANA4D KATANA4D LOGIN KATANA4D WEB KATANA4D KATANA4D WAP KATANA4D DAFTAR KATANA4D TOTO
?> 404: Not Found ?>
KATANA4D KATANA4D SLOT SERVER MYANMAR SLOT RECEH SLOT MAHJONG HITAM KATANA4D SLOT BET 200 400 SLOT QRIS