Pura-Pura Jualan Madu Keliling, Komplotan Ini Bongkar Rumah Kosong
SERAMBIJAMBI.ID, JAMBI – Lima orang tersangka komplotan maling di rumah kosong tidak berkutik lagi setelah tim jatanras Polda Jambi berhasil membekuknya tanpa perlawanan di kawasan Lebak Bandung, Jelutung, Kota Jambi.
Sebelum melakukan…